Cara mengobati sinusitis dengan minyak kayu putih – Sinusitis adalah kondisi gangguan kesehatan yaitu peradangan dan pembengkakan pada rongga sinus akibat infeksi, iritasi, atau udara yang kering.
Mengutip Alodokter, Sinusitis bisa menimbulkan beberapa keluhan, diantaranya hidung tersumbat, hidung meler, sampai nyeri kepala dan nyeri wajah.
Ada banyak obat yang bisa meredakan gangguan sinusitis yang bisa anda coba. Ada obat alami dan obat-batan kimis atau medis.
Baca Juga:Pengurus DPC PDI Perjuangan Garut Kunjungi Eni, Janda Dhuafa Penyandang Disabilitas di Desa Sirnajaya PasirwangiRidwan Kamil Gantikan Mendiang Eril Wisuda di ITB Hari ini
Obat-obatan tersebut dapat membantu mempercepat proses penyembuhan sinusitis sekaligus mengurangi gejala yang ditimbulkannya.
Nah, dalam artikel ini kita akan membahas salah satu obat alami yang bisa meredakan gejala sinusitis yaitu dari minyak kayu putih.
Cara Mengobati Sinusitis dengan Minyak Kayu Putih
Cara untuk mengobati sinusitis dengan minyak kayu putih sangat mudah dan simpel. Anda tinggal gosokkan saja 1 tetes minyak kayu putih ke langit-langit mulut. Setelah itu minumlah segelas air hangat.
Manfaat Minyak Kayu Putih
Selain meredakan gejala sinusitis, minyak kayu putih rupanya memiliki manfaat lain untuk kesehatan. Berikut ini adalah beberapa manfaat minyak kayu putih untuk kesehatan:
1. Mengobati luka kecil
Minyak kayu putih juga mempunyai sifat antiseptik, antibakteri, dan antijamur. Minyak kayu putih diklaim bermanfaat untuk melindungi luka yang kecil dan tidak dalam dari infeksi. Sehingga bisa mempercepat penyembuhan luka.
2. Meningkatkan konsentrasi
Sebuah penelitian menyatakan bahwa cineole dan linalool yang terkandung di dalam minyak kayu putih bisa meningkatkan konsentrasi dan ingatan selama bekerja.
Walaupun manfaat ini sebetulnya perlu dikaji lebih dalam karena belum ada percobaan yang langsung menggunakan minyak kayu putih.
3. Membantu mencegah infeksi virus Corona
Baca Juga:Makanan Khas Kabupaten Sumedang, Selain Tahu Apa Lagi?2 Rumah Ludes Terbakar di Desa Harumansari Kadungora, Yudha Anggota DPRD Garut Kunjungi Korban
Sebuah penelitian juga menunjukkan bahwa senyawa di dalam minyak kayu putih, yaitu terpineol dan linalool, berpotensi untuk mencegah virus Corona masuk ke dalam tubuh manusia. Walaupun belum ada penelitian langsung pada manusia yang bisa mengonfirmasi hal ini.
Selama penggunaannya sesuai batas normal dan anjuran pemakaian, minyak kayu putih bisa saja digunakan untuk mengobati covid-19. Walaupun begitu, anda tetap harus menerapkan protokol kesehatan yang ketat ketika ada ancaman covid-19.