RADAR GARUT – Manfaat madu bagi kesehatan sendiri sudah tidak diragukan lagi karena cairan manis ini di produksi oleh lebah ini berkhasiat dalam menjaga imunitas tubuh, meredakan batuk, menjaga sistem pencernaan, hingga beragam manfaat lainnya.
Manfaat madu untuk kesehatan didapat dari beragam kandungan nutrisinya didalamnya. Disamping gula yang membuat terasa manis, madu juga mengandung vitamin A (retinol), vitamin B kompleks, vitamin C, serta beberapa senyawa aktif, seperti flavonoid dan asam fenolik.
Demikian penjelasan tentang Manfaat minum madu untuk kesehatan anda yang saya ketahui, semoga bermanfaat buat anda. (Ali)
SIMAK VIDIO INI:
Baca Juga:Resep Membuat Makroni Coklat Ide Untuk Berbisnismanfaat buah manggis untuk kesehatan anda
https://www.youtube.com/watch?v=xLKjaiSOY5I&ab_channel=HarianPagiRadarGarut