Cara Menghilangkan Iklan di Android

iklan
iklan
0 Komentar

• Cara menonaktifkan pop up iklan di Google Chrome

• Buka aplikasi Google Chrome di ponsel Android Anda.

• Klik menu titik tiga di pojok kanan atas.

• Klik (Settings)

Pilih (Site Settings)

• Tap (Pop up and redirects)

• Geser toggle (pop up and redirects)

• Kembali ke menu (Site Settings)

• Pilih menu “Ads

3. Gunakan UC Browser

Selain Chrome, Anda bisa gunakan UC Browser agar bisa browsing dengan lebih aman. UC Browser dilengkapi Engine U4 yang bisa menghadirkan browsing agar lebih lancar, terus anda unduh file lebih cepat, agar bisa nonton video lebih lancar. UC Browser juga sudah dilengkapi fitur Ad Block yang bisa memblokir atu menghapus berbagai bentuk iklan yang menggangu Anda saat memainkan smarphone.

Demikian Cara Menghilangkan Iklan di Android yang bisa anda terapkan. Dengan cara ini anda bisa menikmati berselancar di internet tanpa gangguan iklan.(irham)

0 Komentar