Jangan sampai ada ruang kosong nanti diisi Mixue, Segini Modal Mendirikannya

Jangan sampai ada ruang kosong nanti diisi Mixue, Segini Modal Mendirikannya (foto sutterstock)
Jangan sampai ada ruang kosong nanti diisi Mixue, Segini Modal Mendirikannya (foto sutterstock)
1 Komentar

RADAR GARUT – Baru-baru ini banyak cuitan tentang jangan ada ruangan kosong yang nantinya bakal diisi Mixue, tahukan segini modal yang harus kamu miliki jika mau mendirikannya.

Es krim Mixue saat ini menjadi banyak perbincangan lantaran terdapat di berbagai kota besar sampai ke daerah.

Bahkan banyak memberikan pernyataan jika ada ruko atau ruangan kosong nantinya akan diisi gerai es krim tersebut karena saking banyak terdapat dimana-mana.

Baca Juga:Cara Mendapatkan saldo DANA dengan Bermain Gamee PrizesCara Mendapatkan Saldo DANA Gratis Tercepat Tanpa Undang Teman

Setiap tahunnya, pemilik Franchise dikenakan biaya aplikasi POS sebesar Rp2 juta.

ini rincian biaya yang harus dibayarkan :

  • biaya manajemen per tahun Rp18 juta
  • deposit Rp40 juta biaya
  • pelatihan Rp3 juta
  • biaya peralatan Rp183 juta
  • bahan baku gelombang pertama kurang lebih 130 juta itu pun juga belum termasuk gaji karyawan

Syarat Franchise Mixue

  • Memiliki lokasi yang strategis dan potensial,
  • luas bersih minimal 25 m² (tanpa tiang tangga atau elemen pemanasan lainnya),
  • lebar sisi minum 3,7 m,
  • tinggi plafon terendah 2,7 m,
  • daya listrik 33.000 watt,
  • sumber air yang memadai,
  • NPWP perorangan atau badan usaha untuk kontak kerjasama.
1 Komentar