Exfoliating dapat membantu menghilangkan sel kulit mati dan membantu kulit kamu dalam menyerap produk apapun yang kamu masukkan ke dalam kulit.
Jangan lupa menggunakan serum setelah mencuci muka
Tahap terakhir dari rutinitas untuk membersihkan wajah yang baik adalah dengan menggunakan serum. Serum dapat mengembalikan pH asam kulit atau berfungsi dalam membantu menyeimbangkan flora bakteri pada permukaan kulit kamu.
Serum juga dapat memberikan anti oksidan asam pH seperti vitamin C dan AHA untuk permukaan kulit.
Baca Juga:Rekomendasi Restoran Ramen di Garut, Pedasnya BeragamYuk Lakukan Cara Ini Agar Kulit Belang Kamu Kembali Seperti Semula
Itulah beberapa Langkah dalam mencuci muka dengan benar, yang bisa kamu lakukan. Jangan merasa malas untuk merawat Kesehatan kulit agar wajah terlihat segar dan memesona.