RADAR GARUT – Starbucks menjadi coffee shop khas yang beda dari coffee shop yang lainnya, apalagi dalam ukuran gelas yang harus kamu tahu.
Mungkin banyak sebagian orang yang pertama kali datang ke Starbucks Coffee shop yang masih bingung untuk memesan dan memilih gelasnya.
Starbucks coffee dibuka pertama di Indonesia pada 17 Mei 2002, dan masih menjadi coffee shop pilihan yang banyak dikunjungi.
Baca Juga:Multiplayer Game di Poki Games Bisa kamu Mainkan Dengan TemanmuAvatar 2, Fakta Dibalik Film Terlaris hingga Gunakan Teknologi Bawah Air yang Luar Biasa
Walaupun harganya yang cenderung mahal, namun Starbucks masih banyak dikunjungi dan diminati oleh orang banyak.
Saat memesan minuman, pelanggan tidak mengatakan ukuran small, medium, atau large untuk mendapatkan ukuran yang diinginkan.
Di Starbucks pelanggan hanya akan menentukan ukuran short hingga tenta. Coffee shop ini juga terkenal karena memiliki kualitas kopi yang berbeda dari café yang lainnya.
Pada tahun 1990-an, awalnya ada tidak ukuran gelas yakni short, tall dan grade. Dimana short sama ukurannya dengan small, tall sama dengan medium dan grade sama dengan large.
Kemudian Starbucks memperkenalkan ukuran venti, yang membuat ukuran small dihilangkan sehingga ukuran tall justru menjadi ukuran yang paling kecil.
Perlu kamu ketahui, bahwa masih ada ukuran di bawah tall yaitu short yang biasanya digunakan untuk minuman panas, dan ukuran tentra yang biasanya digunakan untuk frape atau ice tea.