Apa Yang Dimaksud Dengan Opor Ayam?
Opor ayam merupakan salah satu jenis masakan kari ayam yang sangat terkenal di Indonesia . Masakan ini sudah dikenal secara luas di berbagai daerah.
Hpir seluruh daerah Indonesia mengenal opor ayam.
Opor ayam ini dimasak dengan cara merebus ayam yang sudah dicampur dengan bumbu halus seperti bawang putih , bawang merah , kemiri , jahe , kunyit , ketumbar , dan merica bubuk.
Opor ayam ini juga sering disajikan kepada tamu pada saat acara lebaran idul fitri maupun idul adha.
Baca Juga:Cara Membuat SteakApa Itu Kicimpring?Bagaimana Cara Membuatnya
Kandungan apa saja yang ada didalam opor ayam?
Dalam satu porsi masakan opor ayam terdapat kandungan seperti :
•kalsium
•zat besi
•fosfor
•vitamin
•selenium.
•320 kalori
•11 gram karbohidrat
•15 gram protein
•25 gram lemak
Bumbu halus
•9 butir bawang merah
•7 butir kemiri
•2 centimeter jahe
•3 centimeter kunyit
•2 lembar daun jeruk
•1/2 sendok teh merica butiran
•7 siung bawang putih
Simak Juga Vidio
https://www.youtube.com/watch?v=xLKjaiSOY5I