” Sebentar lagi akan diresmikan di Pameungpeuk dan Banyuresmi serta daerah-daerah lainnya,” tutur Evi Hartaz.
” Alhamdulilah ini kita resmikan titik ketiga dan Hiswana mengucapkan syukur atas berdirinya Pertashop di Kecamatan Cibatu,” tambah Evi Hartaz.
Sementara itu Direktur PT Mekar Ruhimat Jaya, Rully, mengungkapkan, dengan berdirinya Pertashop ini diharapkan bisa memenuhi kebutuhan warga Desa Cibunar khususnya, umumnya Kecamatan Cibatu akan bahan bakar minyak.
Baca Juga:Bangkitkan Perkonomian, UMKM Harus Lakukan Inovasi dan Pendekatan TeknologiPT Bintang Toedjoe Berbagi Joss C 1000 untuk Daya Tahan Tubuh
“ Terima kasih kepada PT Pertamina atas kerjasama yang terjalin, sehingga masyarakat bisa menikmati harga sama dengan SPBU,” ujar Rully. (rls/bbr)