Motor Honda PCX 175 sepertinya akan menjadi primadona baru para pecinta kendaraan roda dua bermesin matic atau otomatis.
Honda PCX 175 CC keluaran terbaru ini selain dilengkapi dengan mesin bandel dan ngebut, motor yang dirilis 2023 ini memiliki tampilan yang premium, mewah dan elegan.
Sejumlah pihak menilai motor ini menjadi saingan motor matik pabrikan lain. Mengutip dari Sukabumi Ekspres dimana motor ini dinilai mampu menerjang segala bidang.
Baca Juga:Enjang Tedi Menyebut Gubernur Siap Bantu Pemulangan PMI di Arab SaudiTeriakan “Gus Muhaimin Presiden 2024!” Warnai Pendaftaran Bacaleg PKB Garut
Harga PCX 175 ini dikabarkan bersaing dengan motor sekelas Yamaha NMax dan sejenisnya.
Kendaraan roda dua dengan nama Honda PCX Premium 2023 175 cc ini memiliki harga tidak jauh dengan PCX 160.
Namun meski spesifikasi terbilang mirip, namun PCX keluaran terbaru ini kabarnya memiliki fitur dan kapasitas yang lebih baik.
Warna PCX 2023 Premium 175 cc ini masih memiliki varian yang sama dengan motor terdahulunya, yakni Honda PCX 160 cc.
Spesifikasi dan Harga PCX 175
Terdapat fitur kompartement depan dilengkapi USB charger dengan soket, anda tidak perlu khawatir ketika ingin mengisi baterai Smartphone anda.
Honda PCX 2023 juga akan dibekali kontrol text ISTC. Sedangkan pada mesin skutik terdapat kapasitas mesin 175cc dilengkapi ESP plus SOHC 41 PGMFI.
Tampilan desain PCX premium 2023 dilengkapi weselt dengan kapasitas cukup tinggi.
Lampu LED serta DRL pada bagian headlamp, masih menggunakan fitur yang sama dengan PCX 160 dengan desain bersudut, horizontal dan melebar.
Baca Juga:PKB Garut Dorong Syaiful Huda Maju di Pilgub JabarKutang BCL Harganya Bikin Melongo Ibu-ibu, Nyampe Rp 6 Jutaan
Sementara itu lampu belakang Honda PCX Premium 2023 175 cc masih dengan tampilan siluet huruf X dengan efek 3 dimensi ketika pengoperasian lampu rem menyala.
Perbedaan Honda PCX 2023 dengan para terdahulunya terlihat dibagian kaki yang dibuat lebih panjang 3 cm.
Torsi Motor Honda PCX 175 sendiri mampu mencapai 15,68 nm pada 6000 RPM, kapasitas ini dinilai lebih edan ketimbang motor sebelumnya yang sebetulnya juga sudah memiliki power yang sangat luar biasa.
Daya tampung bagasi motor PCX 175 ini mencapai 30 liter dengan Tangki bahan bakar sebesar 8,1 liter.