RADAR GARUT – Apakah anda Pernah mengalami rem mendadak bahkan sampai menjadi tidak pakem setelah Anda menembus banjir? ini ada 4 Cara Untuk Mengatasi Rem Kurang Maksimal.
Nah Itu bisa disebabkan oleh spare part mobil pada bagian tromol dan cakram yang basah namun bisa juga tersumbat oleh lumpur sehingga kinerja rem kurang maksimal.
Jika rem kurang maksimal itu akan membahayakan anda jika mengabaikannya dan tetap melanjutkan perjalanan.
Baca Juga:Fakta Khasiat Jamu, Untuk Menyehatkan Berbagai Penyakit6 Manfaat Buah Kiwi, Yang Baik Untuk Kesehatan
Ada baiknya anda segera cek bagian yang mengalami gangguan tersebut sebelum melanjutkan perjalanan jauh.
Selain membahayakan, jika anda terlambat penanganannya, akan berimbas pada kerusakan yang lebih parah pada bagian tromol.
Lantas, apa yang harus Anda lakukan untuk mengatasi itu? Simak langkah berikut!
1.Ganti Oli
Oli merupakan penunjang kinerja pada mesin yang terpenting. Maka dari itu, kuraslah oli mobil Anda setelah terendam banjir lalu ganti oli dengan yang baru.
Sesudah itu anda Pastikan juga tangki oli Anda bebas dari air agar oli bekerja dengan optimal dan mobil Anda tetap nyaman saat digunakan.
Komponen yang wajib anda keringkan adalah busi, saringan angin, saluran angin, coil, karburator, alternator, dinamo starter, delco, v-belt dan seluruh rangkaian kabel.
3.Kuras Tangki Bahan Bakar
Selain pengeringan anda juga wajib lakukan kuras karena bahan bakar yang terkontaminasi oleh air tidak hanya berpotensi merusak komponen mesin, namun akan menyebabkan mobil anda mogok.
Baca Juga:Cara Mebuat Cuanki Tanpa Ribet, dan Anti Gagal5 Manfaat Buah Anggur, Baik Untuk Kekebalan Tubuh
Oleh sebab itu, kuras, sampai bersih lalu keringkan, setelah tangki bahan bakar Anda yang sudah terendam banjir.