RADAR GARUT – Mau healing ke sumedang tapi kemana? Simak 5 recomendasi tempat wisata air di jadigede.
Waduk atau sering di sebut Bendungan Jatigede pada saat ini sudah menjadi salah satu tujuan wisatawan di Kabupaten Sumedang.
Waduk Jatigede tak hanya menjadi pasokan air buat Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA) saja.
Baca Juga:Inilah 5 Tempat Wisata Kunilner di Sumedang, Dijamin Cocok Ngumpul Bareng KeluargaKolektor Sultan Beli Koin Tahun 1971, Per Kepinya di Hargai Rp 20 Juta
Bendungan yang terbesar di Indonesia bahkan kawasan Asia Tenggara ini juga sudah dimanfaatkan kawasan lokasi tujuan wisata.
Dengan bermunculannya sebagian objek Wisata yang menyuguhkan keindahan alam bendungan itu.
Selain itu, kelebihannya dari lokasi wisata Tegal Jarong ini adalah lokasinya yang tidak jauh dari bangunan bendungan Jatigede. Dari Tanjung Duriat ini wisatawan dapat melihat dari dekat bendungan Jatigede.
Kampung Buricak Burinong
Objek Wisata ini terletak di Dusun Cisema Desa Paku Alam yang terus mendapatkan pengembangan. Karena wilayahnya yang berada di pesisir Waduk Jatigede. Sehingga cocok untuk dijadikan rekomendasi tempat tujuan wisata ke Sumedang.
Berbagai fasilitas yang bisa digunakan oleh wisatawan seperti tempat lesehan di beberapa shelter, Gazebo, Camping Ground, Outbound dan tempat bermain anak-anak, yang terbuat dari bahan kayu sehingga menambah kesan alami.