Pembangunan di Kampus 2 Darussalam Kersamanah Diinspeksi, Hasilnya Memuaskan Donatur Kuwait

Pembangunan di Kampus 2 Darussalam Kersamanah Diinspeksi, Hasilnya Memuaskan Donatur Kuwait
0 Komentar

Selama ini, diakui Jamal, pihaknya kerap memberikan bantuan di seluruh dunia. Untuk diindonesia, bantuan yang diberikan ke Darussalam Kersamanah karena digerakan Allah untuk memberikan bantuan.

“Di sini banyak santri, permintaan bantuan (dari berbagai pihak) banyak, kami memilih yang cocok sesuai yang harus dibantu. Pondok Pesantren Darussalam sebagai lembaga yang menyelenggarakan pembangunan terpercaya, terbukti, jadinya tenang membantu,” pungkasnya. (red)

0 Komentar