Kue Sagu Keju, Wae Bagaimana Rasanya?

kue sagu keju (shutterstock)
kue sagu keju (shutterstock)
0 Komentar

Kue sagu keju merupakan kue yang berbahan dasar dari tepung sagu dan keju. kue sagu keju ini memiliki rasa yang renyah gurih dan beraroma harum yang membuat kue sagu keju ini banyak digemari oleh masyarakat dan sering kali juga kue sagu keju ini dijadikan sebagai cemilan lebaran baik lebaran idulfitri maupun idul adha.

Bahan apa saja untuk membuat kue sagu keju?

Bahan-bahan :

• 500 gram tepung sagu, lalu sangrai.
• 250 gram margarin.
• 150 gram gula halus.
• 150 gram keju cheddar parut.
• 65 mililiter santan.
• 2 kuning telur.

Taburan :
• Keju cheddar parut secukupnya.

Lihat Juga Vidio

https://www.youtube.com/watch?v=xLKjaiSOY5I

0 Komentar