Kereta Api Garut Berhenti Beroparasi Tahun 1983

Kereta Api Garut Berhenti Beroparasi Tahun 1983
Bupati Garut Rudy Gunawan bersama Menteri Perhubungan, Menteri BUMN dan jajaran PT KAI meninjau di stasiun Garut (ist)
0 Komentar

Pada masanya, si Gombar banyak membantu masyarakat dalam akses transportasi. Waktu itu kereta api menjadi andalan masyarakat Garut.

Adapun dalam reaktivasi sekarang ini, jalur kereta api Garut masih sebatas stasiun Garut hingga Cibatu dan tembus sampai ke stasiun pasar Senen Jakarta.

PT KAI juga mengoperasikan 3 stasiun di Garut, antara lain stasiun Garut, Wanaraja dan Pasirjengkol. (*)

0 Komentar