RADARGARUT-Kadungora merupakan sebuah kecamatan di Kabupaten Garut, Provinsi Jawa Barat, Indonesia.Jarak kecamatan ini dari ibu kota Kabupaten Garut sekitar 16 Km ke arah utara.
Pusat pemerintahannya berada di Desa Karangtengah.
Kecamatan Kadungora Garut terdiri dari 14 Desa. Antara lain sebagai berikut:
1.Cikembulan
2.Cisaat
3.Gandamekar
4.Harumansari
5.Hegarsari
6.Kadungora
7.Karangmulya
8.Karangtengah
9.Mandalasari
10.Mekarbakti
11.Neglasari
12.Rancasalak
13.Talagasari
14.Tanggulun
Data Penduduk Kecamatan Kadungora Menurut Jenis Kelamin (Jiwa), 2018-2020
Data ini adalah data tahun 2021 yang dilansir dari garutkab.bps.go.id.
Baca Juga:Jumlah Desa/Kelurahan di Kecamatan Leles GarutJumlah Desa/Kelurahan di Kecamatan Garut Kota
B A C A J U G A: J u m l a h D e s a/K e l u r a h a n  di  K e c a m a t a n  S i n g a j a y a G a r u t
Batas-batas Wilayah Kecamatan Kadungora Garut:
Utara Kabupaten Bandung
Timur Kecamatan Cibiuk dan Kecamatan Leuwigoong
Selatan Kecamatan Leles
Barat Kecamatan Leles
B A C A J U G A: J u m l a h Desa/Kelurahan di Kecamatan Caringin Garut
Kode Pos Kecamatan Kadungora Garut: 44153
Posisi Google Maps Kecamatan Kadungora di sini
Potensi Kecamatan Kadungora
Desa Harumansari, Kecamatan Kadungora, Kabupaten Garut, berhasil kembali meraih prestasi membanggakan bagi Pemerintah Kabupaten Garut. Desa ini mendapatkan penghargaan Anubhawa Sasana Desa Sadar Hukum dari Provinsi Jawa Barat.