Harus Tahu ! Ini Penyebab Anak Anda Susah Makan

Anak Susah Makan (https://www.shutterstock.com/)
Anak Susah Makan (https://www.shutterstock.com/)
0 Komentar

6. Pergerakan usus tidak teratur

Jika si kecil sering mengalami buar air besar yang tidak teratur atau mengalami kesulitan saat ingin buang air besar (sembelit), ia akan segera menarik diri dari makanan. Hubungan antara kebiasaan makan dan usus ini sering terlupakan oleh orangtua. Jika anak berada dalam kondisi yang nyaman nafsu anakpun akan membaik dengan sendirinya.

7. Cacingan pada anak

Jika anak Anda terkena cacingan bisa menjadi salah satu penyebab anak tidak mau makan. Cacingan sendiri merupakan penyakit infeksi parasit cacing yang tinggal di dalam usus. Cacing yang menetap di usus ini akan bertahan hidup dengan mengambil makanan yang masuk ke dalam usus. Anak yang mengalami cacingan biasanya memiliki gejala batuk, napas terasa sesak, mual,muntah dan tidak mau makan. Apabila sikecil memiliki beberapa gejala tersebut segeralah periksa ke dokter.

8. Bosan dengan menu makanan

Penyebab selanjutnya anak tidak mau makan adalah merasa bosan. Tidak halnya orang dewasa anak juga memiliki rasa bosan dengan makanan yang disajikan. Kebiasaan orang tua yang menyajikan makanan dengan menu yang itu-itu saja bisa membuat anak merasa cepat bosan dan tidak mau makan. Alangkah baiknya orang tua membuat menu makanan dengan menu yang bervariasi.

0 Komentar