AS Minta Dukungan ke Indonesia

AS Minta Dukungan ke Indonesia
0 Komentar

Dalam konteks visi ini, kata Sukawarsini, Indonesia memegang peran penting sebagai kekuatan besar di ASEAN sekaligus menjadi satu-satunya negara besar di Asia Tenggara yang belum ‘dipegang’ AS.

“Saya melihatnya begini, Filipina sudah ‘dipegang’ oleh Amerika, mitra terkuatnya di Asia Tenggara. Kemudian Singapura, Malaysia juga sudah ada pangkalan militer Amerika di sana, sudah ‘jinak’ lah. Lalu negara-negara lain yang di Asia Tenggara daratan itu nggak penting lah dalam kontes Indo-Pasifik,” terangnya.

“Indonesia agak sulit buat Amerika karena memegang [prinsip] politik bebas aktif. Karena posisinya seperti ini, jadi perlu diplomasi khusus,” imbuhnya.

Baca Juga:Pemdes Kujangsari Mendapatkan Mobil Maskara dari Pemprov Jabar10 Rumah Warga Pangandaran Rusak Akibat Gempa

Dapat disampaikan, bahwa AS telah berkali-kali menyebut tindakan China di wilayah Laut China Selatan yang dipersengketakan “melanggar hukum”. (der/fin)

Laman:

1 2
0 Komentar