” Teruntuk para pemangku kebijakan kita perlu ingat keselamatan rakyat adalah hukum tertinggi di republik ini. Siapa diri kita sebagai manusia jika kita tak peduli pada penderitaan orang lain,”tegas Yudha.(feri)
Kunjungi Korban Kebakaran, Yudha Minta Pemkab Garut Segera Lelang Pengadaan Bahan Bangunan di Disperkim

