Film Catatan Harian Menantu Sinting Siap Tayang Perdana di Bioskop Garut, Berikut Jadwal Tayang 18 Juli 2024

Film Catatan Harian Menantu Sinting Siap Tayang Perdana di Bioskop Garut, Berikut Jadwal Tayang 18 Juli 2024
Film Catatan Harian Menantu Sinting Siap Tayang Perdana di Bioskop Garut, Berikut Jadwal Tayang 18 Juli 2024
0 Komentar

RADAR GARUT– Berikut Film Catatan Harian Menantu Sinting Siap Tayang Perdana di Bioskop Garut, Berikut Jadwal Tayang 18 Juli 2024, simak informasinya disini.

Menjelang rilis resmi pada Kamis, 18 Juli 2024, film bergenre drama komedi “Catatan Harian Menantu Sinting” telah mengumumkan jadwal tayang dan harga tiketnya di bioskop Garut.

Sejumlah bioskop di Jakarta juga telah merilis jadwal tayang film ini mulai 18 Juli 2024. Dibintangi oleh Raditya Dika dan Ariel Tatum sebagai pemeran utama, film ini sudah sangat dinantikan oleh para penggemar.

Baca Juga:Pasangan Lansia Ditemukan Meninggal di Rumah yang Terkunci di JonggolJadwal Konser Sheila on 7 "Tunggu Aku Di" Lima Kota di Indonesia Semakin Dekat, Tiket Tambahan Tersedia

Film “Catatan Harian Menantu Sinting” merupakan adaptasi dari novel best seller karya Rosi L. Simamora. Sinema yang diarahkan oleh sutradara ternama, Sunil Soraya, ini mengisahkan kehidupan seorang menantu yang harus beradaptasi dengan keluarga barunya yang unik dan penuh tantangan.

Para penggemar Raditya Dika dan Ariel Tatum tentu sudah tidak sabar menyaksikan aksi keduanya dalam film yang akan menghadirkan tawa dan haru ini.

Berikut adalah jadwal tayang dan harga tiket di bioskop Garut untuk film “Catatan Harian Menantu Sinting” yang akan tayang perdana pada Kamis, 18 Juli 2024.

 Jadwal Tayang Film di Bioskop Garut

 Garut XXI Ramayana Mall:

1. Catatan Harian Menantu Sinting

– Genre: Drama, Comedy

– Durasi: 122 Menit

– Tiket: Rp 40.000

– Pilihan jam tayang: 12:00 – 14:20 – 16:40 – 19:00 – 21:20

2. Longlegs

– Genre: Horror, Thriller

– Durasi: 101 Menit

– Tiket: Rp 40.000

– Pilihan jam tayang: 12:35 – 14:35 – 16:35 – 18:35 – 20:35

3. Ipar Adalah Maut

– Genre: Drama, Romance

– Durasi: 131 Menit

– Tiket: Rp 40.000

– Pilihan jam tayang: 13:25 – 15:55 – 18:25 – 20:55

4. Pusaka

– Genre: Horror

– Durasi: 90 Menit

– Tiket: Rp 40.000

– Pilihan jam tayang: 13:35 – 15:25 – 17:15 – 19:05 – 20:55

5. Jurnal Risa by Risa Saraswati

– Genre: Documentary, Horror, Mystery

– Durasi: 92 Menit

– Tiket: Rp 35.000

– Pilihan jam tayang:12:30 – 14:20 – 16:10 – 18:00 – 19:50

 Citi Mall Garut XXI:

1. Catatan Harian Menantu Sinting

– Genre: Drama, Comedy

– Durasi: 122 Menit

– Tiket: Rp 35.000

– Pilihan jam tayang: 12:00 – 14:20 – 16:40 – 19:00 – 21:20

2. Jurnal Risa by Risa Saraswati

– Genre: Documentary, Horror, Mystery

– Durasi: 92 Menit

– Tiket: Rp 35.000

– Pilihan jam tayang: 13:20 – 15:10 – 17:00 – 18:50 – 20:40

3. Pusaka

– Genre: Horror

– Durasi: 90 Menit

– Tiket: Rp 40.000

– Pilihan jam tayang: 13:35 – 15:25 – 17:15 – 19:05 – 20:55

Jangan lewatkan kesempatan untuk menyaksikan film “Catatan Harian Menantu Sinting” di bioskop Garut. Segera dapatkan tiketnya dan nikmati petualangan menghibur yang dihadirkan oleh Raditya Dika dan Ariel Tatum dalam film yang akan menghadirkan tawa dan haru ini.

0 Komentar