Sentra Neglasari, Gambaran Kumpulan Berdaya Melalui Pendampingan BTPN Syariah

istimewa
BERDAYA. Kumpulan merupakan wadah BTPN Syariah dalam memberdayakan dan melayani ibu-ibu nasabah secara langsung.
0 Komentar

Ia mengungkapkan bahwa BTPN Syariah memberikan empat akses sekaligus kepada nasabah. Yang pertama adalah akses keuangan dengan menyediakan layanan perbankan yang tepat dan adaptif.

Kedua, akses pengetahuan dengan memberikan program pemberdayaan yang semakin inovatif. Ketiga, akses persediaan barang dan jasa. Keempat, akses pasar agar ibu-ibu nasabah dapat memasarkan produknya lebih luas.

“Untuk mendapatkan empat akses tersebut, ibu-ibu harus mengikuti kumpulan dua minggu sekali,” jelas Ainul.  

Baca Juga:Festival Baso Aci Kembali Hadir di Garut, Temukan Keunikan RasanyaMenggali Peluang dan Tantangan Pariwisata Jawa Barat sebagai Sumber Pertumbuhan Ekonomi Baru

Sebagai informasi, hingga kuartal I 2024, BTPN Syariah telah menyalurkan pembiayaan sebesar Rp140,98 miliar kepada lebih dari 32 ribu nasabah di Kabupaten Garut, Jawa Barat. (*)

0 Komentar