RADAR GARUT – Tempat nongkrong dan kuliner terfavorit di Kabupaten Garut, wajib di kunjungi, simak informasinya di bawah ini.
Salah satu daerah di Provinsi Jawa Barat yang memiliki beragam kuliner dengan selain makanan khasnya, dodol.
Tidak cuman itu banyak tempat wisata kuliner di Garut yang sangat hits dan populer, bahkan sudah viral di media sosial sekarang ini.
Baca Juga:Objek Wisata Di Kabupaten Garut, 3 Objek Wisata Garut Ini Wajib Di KunjungiMenyelesaikan 1 Survey Dapat Saldo DANA Gratis Rp90.000 Langsung Cair
Jika anda yang punya rencana jalan-jalan ke Garut dalam waktu yang sangat dekat, ada banyak tempat wisata kuliner yang sangat menarik yang bisa anda kunjungi.
Selain menikmati dengan sebuah hidangan yang sangat enak, tempatnya juga memiliki pemandangan atau view yang sangat bagus dan asyik digunakan dengan sebagai tempat nongkrong.
Berikut ini yang akan kami rangkum tempat wisata kuliner di Garut yang sangat hits dan cocok untuk nongkrong bersama teman, sahabat, bahkan keluarga anda:
1. Leuwi Asri Kopi dan Resto Indonesia
Pesona alam yang kamu dapatkan disini berupa dengan sebuah view kemegahan dari Gunung Cikuray yang menenangkan dan menyejukkan.
Bagi kamu yang berkunjung ke sini, jangan lewatkan untuk menikmati dengan sebuah suguhan kopi khas Indonesia yang dinikmati di Leuwi Asri Kopi dan Resto Indonesia tersebut yah.
2. Saung Pananjung
Sesuai dengan namanya, Saung Pananjung tersebut adalah salah satu tempat wisata kuliner di Garut yang sangat hits berada di Jalan Cipanas Baru, Pananjung, Kabupaten Garut.