Koin Kuno Fauzi Dijual Seharga Rp362 Juta untuk Mahar Pernikahan
RADAR GARUT – Seorang kolektor koin kuno Fauzi Fadil Baraja (63) menawarkan koleksinya untuk dijual. Ia mempunyai banyak koin kuno yang sudah disusun rapi dalam pigura.
Koin kuno yang sudah disusunnya dalam pigura itu adalah paket mahar pernikahan.
Bagi anda yang ingin pernikahan menjadi berkesan dengan mahar uang kuno, silahkan menghubungi kolektor koin kuno ini.
Baca Juga:Eeng Jual Koin Kuno, Banyak Pilihannya, Coba Lihat di SiniMemo Hermawan: Semua Warga Harus Mendapatkan Layanan Kesehatan, Pemda Harus Sediakan Dana di Luar BPJS
Fauzi menawarkan koin kuno mahar pernikahan tersebut seharga Rp362 juta. Antara lain terdiri dari banyak koin kuno.
Di jual Rp362juta buat mahar perkawinan sangat bagus. 11 jenis koin jadul,” ujar Fauzi kepada redaksi Radar Garut.
Dengan harga tersebut, anda akan mendapatkan koin kuno antara lain:
1. Koin Rp25 cetakkan 1971 sebanyak 5 keping.
2. Komodo Rp50 cetakan 1996 =4 keping.
3. Rp10 cetakan 1971 =5 keping.
4. Rp10 cetakan 1974 =6 keping
5. karapan sapi Rp100 cetakan 1995 =5 keping
6. Rp50 cendrawasih cetakan 1971=5keping
7. Rp1000 kelapa sawit cetakan 1996. =5keping
8. Rp500 melati kecil cetakan 2000 ke atas S/D 2003= 5 keping.
9. Rp500 bunga melati besar cetakan 1992. =5 keping
10. Rp100 rmh gadang tebal cetakan 1973 =5 keping.
11. Rp100 rumah gadang cetakan 1978 = Rp5 keping.
“Total semua 55 keping dari 11 jenis uang koin jadul,” jelas Fauzi.
Bagi yang berminat silahkan menghubungi alamatnya di Kelurahan Semanggi, Kecamatan Pasar Kliwon, Kota Surakarta, Jawa Tengah, atau menghubungi nomor WA +62 818-0630-5639.
Sebagiamana kita ketahui bahwa koin kuno yang dikoleksi Fauzi merupakan jenis koin langka yang banyak dicari kolektor. Keunikan dan kelangkaan koin ini menyebabkan harganya menjadi cukup mahal.