Kemasannya cukup elegan dan mewah dengan warna rosegold.
Hasilnya pun demikian karena bisa menutupi flek hitam di wajah karena coverage-nya yang medium to full.
Soal warna jangan binung, ada berbagai varian yang disesuaikan dengan skin tone orang Indonesia.
Luxcrime Blur & Cover Two Way Cake
Rekomendasi pertama ada Luxcrime Blur & Cover Two Way Cake yang didesain dengan kemasan aestetic berwarna hijau tua.
Baca Juga:3 Koin Ini Diburu Kolektor Kaya Raya, Per Keingnya Sampai Rp 100 JutaKolektor Kaya Raya Cari Koin Tahun 1991, Per 2 Kepingnya Dibandrol Rp 15 Juta
Selain efektif menutupi flek hitam, formula bedaknya sangat direkomendasikan untuk pemilik kulit berminyak sebab bedak ini memiliki hasil akhir matte.
Looke Cosmetics Holy Perfecting Pressed Powder
Dengan hasil akhir yang medium to full coverage, bedak ini dibuat secara khusus agar bisa menutupi flek hitam tanpa perlu menggunakan foundation.
Kulitmu akan terjaga kelembapannya sepanjang hari sebab Looke Cosmetics Holy Perfecting Pressed Powder ini diperkaya kandungan Squalane Oil.
Selain itu, bedak ini juga aman dipakai untuk jenis kulit berminyak karena ada kandungan oil controlnya juga.
Kamu tidak perlu khawatir wajah jadi kinclong karena minyak berlebih. Ada beberapa shade warna yang sesuai dengan kulit orang Indonesia, lho.
Ini nih yang wajib kalian punya 5 merek bedak terbaik di Indonesia. Sekian semoga bermanfaat buat semuanya.
Baca artikel Radar Garut lainnya di Google Berita.