Anthony Sinisuka Ginting Akan Hadir Di Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis 2023 ?
RADAR GARUT – Kepala pelatih tunggal putra Indonesia Irwansyah sudah pastikan Anthony Sinisuka Ginting tidak jadi bertanding di Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis 2023.
Dai menyebutkan bahwa anak asuhnya masih dalam suasana berduka setelah meninggalnya ibu dari ginting tersebut, Lucia Sriati.
“Ginting tidak bisa tampil ke Kejuaraan Dunia karena masih dalam suasana berduka atas berpulangnya mama tercinta,” ujar Irwansyah
Baca Juga:Inilah Titik-titik Terjadinya Kemacetan Dari Arah Tol Jagorawi dan Tangerang Arah Jakarta Pagi Ini6 Tempat Penjualan Batu Akik Di Daerah Jawa Barat Berserta Nama Alamatnya, Simak Disini
Dalam Latihan terkhir waktu persiapan kejuaraan Dunia Bulu Tangkis 2023 di Pelantas PBSI, Cipayung, Jakarta Timur, Senin, 14 Agustus, Ginting tidak hadir.
Namun, dia sudah memberikan isyarat bahwa juara singapure Open 2023 itu akan absen di kejuaraan Dunia bulu tangkis 2023.
“Segera nanti diumumkan, nggak sekarang dulu. Memang masih mau didiskusikan lagi. Kondisinya masih berduka, karena semua tidak mungkin memburu-buru,” ujar dia saat ditemui di Pelatnas PBSI, Cipayung, Jakarta Timur, Senin, 7 Agustus.
Dengan hadirnya Ginting, sekarang tunggal putra Indonesia cuman akan diwakili oleh ketua dua atlet, yaitu Jonatan dan Chico.
Masing-masing akan ketemu wakil Malaysia Lee Zii Jia dan Nathan Tang dari Australia.
Tim bulu tangkis Indonesia bertolak ke Kopenhagen, Denmark pada Kamis malam WIB, 17 Agustus 2023.
Keberangkatan tersebut akan dibagi menjadi dua kloter yang pertama akan terbang pukul 21.00 WIB. Berikutnya kloter kedua akan berangkat pukul 00.40 WIB.
Baca Juga:8 Jenis Batu Akik Bacan Yang Sedang Dicari Kolektor Kaya Raya, Simak Selengkapnya Disini6 Jenis Batu Akik Sualiman Yang Sedang Dicari Kolektor Kaya Raya, Cek Disini
Kejuaraan Dunia Bulu tangkis 2023 akan di selenggarakan di Royal Arena, Kopenhagen, Denmark, mulai dari 21-27 Agustus.
PBSI menargetan tiga gelar juara dari sector tunggal putra, ganda putra, dan tunggal putri.