Inilah 5 Uang Koin Kuno Termahal Di Dunia Yang Sedang Diincar Kolektor
RADAR GARUT – Uang koin kuno termahal bisa menjadi tambahan wawasan menarik bagi anda terkhusus para kolektor yang sedang mencari koleksi menarik atau koleksi mewah terbaru yang berjenis koin. Salah satu uang koin itu Flowing Hair Silver.
Koin tersebut ialah perak pertama yang dicetak di amerika serikat yang di bandrol dengan rtatusan miliyar rupiah.
Baca Juga:Tempat Jual Uang Koin Daerah Yogya Karta Yang Terpercaya, Simak Penjelasannya DisiniTempat Penjualan Uang Kuno Daerah Jakarta, Ini Alamat Lengkapnya
Harga yang fantastis tersebut disebabkan oelh kualitas dari uang koin tersebut.
Sekrang, uang koin tersebut di hargai dengan 10 juta dollar AS atau setara dengan Rp152 miliyar.
Dari beberapa peneliti yang sudah mengumpulkan benda-benda terkait uang (Numismatik) di percayai bahwa uang ini ialah koin perak pertama yang dicetak dan diedarkan oleh pemerintah Federal amerika serikat.
Double Eagle
Uang koin ini di terbitkan pada tahun 1933. Uang koin ini di lelang dengan seharga 7,6 juta dollar AS atau setara dengan Rp115,5 miliyar pada tahun 2022.
Meskipun begitu, memiliki mata uang ini sebenarnya kegiatan yang illegal.
Karena, koin ini telah di Tarik Kembali dari masyarakat umum.
Ha itu terjadi karena presiden theodore roossevelt saat itu melarang siapapun untuk memiliki emas.
Dari satu pemilik pribadi berhasil memporoleh koin ini.
Desainnya yang rumit yang menyebabkan produksi uang koin sempat berhenti untuk mengubah desainnya.