Kolektor Ini Buka Pembelian Koin Kuno Rp1000 Kelapa Sawit
RADAR GARUT – Seorang kolektor uang kuno membuka pembelian koin kuno Rp1000 kelapa sawit di akun youtubenya.
Kolektor koin kuno itu membuka pembelian tersebut dengan akun youtube bernama @Mimin Aro.
Kolektor tersebut juga menyebutkan untuk harga per satu keping koin Rp1000 kelapa sawit yang akan dia terima.
Harga yang dia berikan adalah Rp8ribu per kepingnya.
Baca Juga:Dijual Rp250 Juta, Anda Bisa Punya Batu Akik Bacan dan Ratusan Jenis Lainnya di SiniAnies Sebut, Suara Jawa Barat Bisa Menentukan Kemenangan Indonesia
Mimin Aro dalam akun youtubenya juga memberikan nomor WA yang bisa dihubungi.
Jadi bagi anda yang mungkin ingin menjual koin Rp1000 kelapa sawit, silahkan saksikan tayangan youtube Mimin Aro hingga tuntas untuk mendapatkan nomor kontaknya.
Hanya saja Mimin Aro menyebut bahwa dirinya membuka pembelian tersebut dalam rangka waktu yang terbatas.
Sementara video tersebut sudah diupload kurang lebih 9 bulan yang lalu. Dan sampai sekarang belum diketahui, apakah dia masih membuka pembelian koin Rp1000 kelapa sawit atau tidak.
Bagi anda yang ingin mencoba, silahkan saja hubungi Mimin Aro. Barangkali dia masih mau menerima koin Rp1000 kelapa sawit milik anda.
Untuk melihat tayangan youtube Mimin Aro, anda bisa lihat di alamat link di bawah ini:
https://www.youtube.com/watch?v=WYH5DDkffmE
Selama ini Mimin Aro juga banyak membuat konten-konten seputar uang kuno lainnya di akun youtubenya.
Baca Juga:Anies Baswedan Diberi Gelar Jawara Macan Kumbang Padjajaran, Saat Berkunjung ke Cikole LembangBanyak yang Mencari Koin Kuno Jenis Ini, Anda Punya?
Bahkan sempat beredar informasi bahwa koin Rp1000 kelapa sawit dihargai dengan nilai yang fantastis.
Keberadaan koin Rp1000 kelapa sawit sekarang ini memang sudah langka. Hal itulah yang menjadi salah satu faktor kenapa koin tersebut banyak dicari.
Bagi anda yang masih mempunyai koin tersebut, hendaknya disimpan baik-baik dan dirawat.