Segera Jual, Koin Kuno Rp100 Rumah Gadang Bisa Dibeli Kolektor, di Sini Tempatnya
RADAR GARUT – Salah satu koin kuno yang banyak dicari kolektor diantaranya adalah koin Rp100 gambar Rumah Gadang tahun 1973.
Koin kuno Rp100 Rumah Gadang ini mempunyai tampilan terdapat tulisan ” BANK INDONESIA” dan juga nominal “100 RUPIAH”. Kemudian tertera pula tahun terbitnya yaitu 1973.
Baca Juga:Ternyata di Sini Komunitas Kolektor Koin Kuno, Ayo IntipBuruan Jual di Sini, Koin Kuno Rp50 Komodo Bisa Dibeli Kolektor
Jika anda mempunyai koin kuno Rp100 Rumah Gadang ini sebaiknya segera dijual. Mudah-mudahan ada kolektor yang berminat dan menghargainya dengan cukup tinggi.
Yang jadi masalahnya, banyak pemilik koin kuno yang bingung, dimana menjualnya. Mungkin anda yang membaca artikel ini adalah salah satunya.
Jangan khawatir, kami di sini akan membahas, bagaimana dan dimana menjual koin kuno agar laku terjual kepada kolektor.
Oleh karena itu jangan sekali-kali membelanjakan koin kuno untuk membeli barang di pasar.
Namun demikian, rupanya pada kalangan tertentu, koin kuno masih sangat dihargai bahkan cukup tinggi melebihi nominal aslinya. Mereka itulah yang dimaksud kolektor uang kuno.
Kolektor uang kuno rela mengeluarkan uang ratusan ribu, bahkan jutaan rupiah hanya untuk memenuhi hasratnya mengoleksi koin kuno.
Jadi, memang kepada kolektor lah cara yang tepat untuk mendapatkan uang dari mengoleksi koin kuno.
Baca Juga:Punya Koin Kuno Rp500 Bunga Melati, Segera Jual di SiniIrfan Menjual Uang Kuno Rp100 Kapal Pinisi Sebesar Rp3 Juta
Walaupun banyak juga kalangan masyarakat biasa yang membutuhkan koin kuno untuk keperluan lain. Misalnya adalah untuk keperluan mahar pernikahan dan lain sebagainya.