Kenapa Uang Koin Kuno Rp1000 Kelapa Sawit Dijual Dengan Harga yang Fantastis? Begini Alasannya!

Kenapa Uang Koin Kuno Rp1000 Kelapa Sawit Dijual Dengan Harga yang Fantastis? Begini Alasannya!
Kenapa Uang Koin Kuno Rp1000 Kelapa Sawit Dijual Dengan Harga yang Fantastis? Begini Alasannya!
0 Komentar

RADAR GARUT – Kenapa Uang Koin Kuno Rp1000 Kelapa Sawit Dijual Dengan Harga yang Fantastis? Nilai koin Rp 1.000 bergambar kelapa sawit belakangan ini menjadi sorotan karena harga jualnya naik hingga ratusan juta.

Membeli dan menjual uang Anda sendiri bukanlah hal baru. Hingga saat ini, uang dipertukarkan untuk berbagai keperluan, salah satunya koleksi. Tidak diragukan lagi, harga bisa naik jauh di atas nilai nominalnya.

Koin cetakan lama yang sering kita jumpai kini dijual dengan harga lebih tinggi dari nilai aslinya.

Baca Juga:Bukan Hanya Rp500 Bunga Melati, Uang Koin Rp1000 Kelapa Sawit Laku Dijual Hingga Ratusan JutaWaspada! Inilah Harga Asli Uang Koin Kuno Rp500 Bergambar Bunga Melati Tahun 1992

Terlihat dibeberapa marketplace tempat jual beli uang kuno online, harga yang dipajang perkepingnya sangat mahal.

Salah satu uang koin kuno yang harganya mencapai ratusan juta yaitu Rp1000 gambar kelapa sawit, maka dari itu tak aneh jika uang koin ini menjadi sorotan akhir-akhir ini.

0 Komentar