Cara Merawat Uang Kuno Agar Laku Dijual Kepada Kolektor

Cara merawat uang kuno agar laku terjual ke kolektor
Cara merawat uang kuno agar laku terjual ke kolektor
0 Komentar

 

3. Simpan di tempat sejuk dan kering

Setelah dimasukkan ke dalam plastik, simpanlah uang tersebut di tempat sejuk dan kering. Karena kita tahu bahwa Indonesia adalah negara tropis dengan tingkat kelembaban tinggi, sehingga mudah sekali membuat kertas dan koin menjadi jamuran.

Dengan menyimpan di tempat kering dan sejuk, hal itu akan membuat uang kuno lebih terjaga dari jamur.

4. Simpan Koin di Album

Sama halnya dengan uang kuno kertas, untuk jenis koin juga harus dijaga dengan baik agar laku terjual oleh kolektor.

Baca Juga:Erma Siap Beli Uang Kuno, Barter dengan Bokor Antik MiliknyaPemalsuan Data Calon Siswa PPDB Kota Bogor, Nama Pendaftar akan Dikeluarkan

Untuk merawat uang koin kuno anda bisa menyimpannya di album koin. Hal itu akan sangat membantu agar uang koin tersebut tidak mudah rusak.

5. Jangan bersihkan koin dengan air keran

Hindari membersihkan uang koin dengan air keran karena hal itu justru dapat mengubah warnanya.

Sebaiknya bersihkan uang koin dengan menggunakan air cuka. Anda bisa merendamnya di tempat non-korosif selama kurang lebih 30 menit hingga semalaman.

Setelah direndam di air cuka, anda bisa membersihkannya perlahan dengan kain bersih atau sikat gigi bekas secara perlahan. Setelah itu anda bisa menyimpannya kembali di dalam plastik atau di album.

Seperti itulah cara merawat uang kuno agar laku dijual kepada kolektor. Semoga bermanfaat.

0 Komentar