RADAR GARUT– CEO Team RRQ Pak AP telah membocorkan informasi terkait roaster RRQ Hoshi yang akan bertanding pada MPL Indonesia Season 11 (MPL ID S11). Team RRQ Hoshi Gagal Membawa Pemain asal filiphina untuk MPL Indonesia Season 11, penasaran yuk simak penjelasannya di bawah ini.
Meski roaster dari setiap tim peserta MPL ID S11 sudah dikunci, namun nama roaster tersebut belum juga diumumkan. Jelang menunggu pengumumannya, Ceo RRQ Pak AP memberi sedikit bocoran.
Usai berakhirnya kejuaraan didunia M4 World Championship, MPL ID S11 itu segera dimulai. Turnamen Mobile legend yang paling bergengsi dari tingkat nasional ini akan berlangsung pada tanggal Februari sampai April 2023.
Baca Juga:Penjelasan Film M3GAN Yang Menceritakan Tentang Robot PembunuhLumayan Buat Uang THR Lebaran Dapat Saldo DANA Gratis Ratusan Ribu Loh
Jelang berlangsungnya MPL ID S11, roaster dari setiap tim pun diberikan kepada penyelenggaranya. Penguncian roster itu juga sudah dilakukan, namun siapa saja yang namanya belum juga diumumkan.
Lewat live Instagramnya baru-baru ini, CEO Team RRQ, yaitu Andrian Pauline atau yang akrab disapa dengan nama Pak AP, telah membocorkan sedikit informasi mengenai roaster RRQ Hoshi di MPL ID musim ini.
Meski belum bisa membocorkan kepada pemain dan jajaran pelatih yang timnya diturunkan ke MPL ID S11 nanti, Pak AP akan memberikan sedikit petunjuk, ialah tidak adanya pemain asing di roaster mereka.
Lalu kapan roaster ini akan diumumkan ya? Sayangnya Pak AP belum bisa memberikan tanggal yang pasti kapan nama-nama roster RRQ Hoshi bisa diumumkan. Namun dia memprediksi di pekan depan setelah libur Imlek ini.