Sebelum mendapatkan bansos Rp 600 ribu, pastikan para pemilik KIS PBI terdaftar di dalam sistem Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) Kemensos.
Pemilik KIS PBI harus tercatat dan masuk ke dalam DTKS agar masyarakat dapat memiliki peluang yang cukup besar dalam proses penyaluran bansos 2023, khususnya dalam KIS PBI sebesar Rp 600 ribu.
Cara Masuk Kedalam DTKS
cara untuk masuk kedalam DTKS hanya dengan mendaftar diri ke Desa/kelurahan setempat dengan membawa KK/KTP yang selanjutnya akan dilakukan Musdes.
Baca Juga:Cara Dapatkan Saldo Rp100 Ribu Setiap Hari Dalam Aplikasi Penghasil Uang IniCara Dapatkan Saldo DANA Gratis Langsung Cair Rp400 Ribu dan Terbukti Membayar
Kemudian akan diserahkan ke Dinas Sosial untuk dilaporkan ke bupati/wali kota hingga diteruskan kepada Menteri Sosial.
Atau masyarakat bisa mendaftarkan secara aktif melalui Aplikasi Cek Bansos miliki Kementerian Sosial dengan melalui menu daftar Usulan.
Selanjutnya Menteri Sosial akan menetapkan penerima bantuan seperti KIS PBI tersebut.
Demikian hanya cukup dengan NIK saja kamu bisa cek untuk mendapatkan bantuan Kartu Indonesia Sehat PBI sebesar Rp600 ribu dan cek segera