Kandungan Gizi Buah Paria dan Cara Menanamnya

Pare (shutterstock)
Pare (shutterstock)
0 Komentar

Apa itu yang dinamakan sayuran Paria?

Paria atau pare merupakan tumbuhan yang merambat yang berasal dari wilayah Asia tropis , terutama pada india bagian barat , Assam dan Burma .

Paria merupakan anggota suku labu-labuan atau Cucurbitaceae , Paria ini bisa dibudidayakan dan dimanfaatkan buahnya untuk sayuran ataupun bahan untuk pengobatan.

Nama binomialnya Momordica yang berarti gigitan ini menunjukan pemerian tepi daunnya yang bergerigi atau seperti bekas gigitan.

Baca Juga:Cara Menanam KangkungCara Menanam Mentimun

Kemudian anda harus menyiapkan media tanam untuk paria dengan campuran tanah dan pupuk kompos secara merata dengan perbandingan 3 :1 Kemudian dimasukan kedalam media tanam yang berukuran sedang.

Jika sudah menyiapkan media tanam anda bisa memasukan bibit 2-3 kedalaman 3-5 centimeter dengan jarak tanam tidak terlalu rapat.

Kemudain siramilah paria sekali sehari saja ditempat tidak ternalu panas dan masih terkena sinar matahari.

Jika sudah mengalami pertumbuhan anda harus melakukan perawatan dengan cara penyiraman, membuat penopang tanaman jika tanaman sudah mulai meninggi dan tidak lupa penyemprotan pestisida untuk menghilangkan hama.

Jika pare sudah berumur 45- 50 hari setelah menanam dan sudah memiliki buah parai bisa segera dipanen, karena paria yang belum terlalu matang memiliki tekstur yang lebih renyah.

Parai juga dapat dipanen selagi matang dalam kurun waktu 3 bulan.(Rendi/pkl)

Simak Vidio Ini

https://www.youtube.com/watch?v=xLKjaiSOY5I&t=1s

0 Komentar