Barcelona vs Man United Laga Paling Menarik, Berikut Ini Jadwal Lengkap Liga Europa 2022-2023

Barcelona vs Man United Laga Paling Menarik, Berikut Ini Jadwal Lengkap Liga Europa 2022-2023
Berikut Ini Jadwal Lengkap Liga Europa 2022-2023 yang didahului laga Barcelona vs Man United.-Europa League-UEFA
0 Komentar

Radar Garut – Barcelona melawan Manchester United merupakan laga yang menarik setelah hasil babak play-off Liga Europa 2022-2023 di markas UEFA di Nyon,Swiss beberapa hari lalu.

bagi anda yang belum mengetahui jadawal atau agenda Liga kedua terbesar di Europa, anda dapat meliha rilis agenda dari leg pertama dan kedua.

berikut jadwal undian perempat final,semi final, dan final yang telah diterapkan UEFA.

Leg Pertama: Kamis 16 Februari

1.Barcelona (ESP) vs Man United (ENG)

2.Shakhtar (UKR) vs Rennes (FRA)

3.Ajax (NED) vs Union Berlin (GER)

4.Salzburg (AUT) vs Roma (ITA)

5.Juventus (ITA) vs Nantes (FRA)

6.Sporting CP (POR) vs Midtjylland (DEN)

7.Leverkusen (GER) vs Monaco (FRA)

8.Sevilla (ESP) vs PSV Eindhoven (NED)

Leg Kedua: Kamis 23 Februari

1.Nantes (FRA) vs Juventus (ITA)

2.Midtjylland (DEN) vs Sporting CP (POR)

3.Monaco (FRA) vs Leverkusen (GER)

4.PSV Eindhoven (NED) vs Sevilla (ESP)

5.Man United (ENG) vs Barcelona (ESP)

6.Rennes (FRA) vs Shakhtar (UKR)

7.Union Berlin (GER) vs Ajax (NED)

8.AS Roma (ITA) vs Salzburg (AUT)

Baca Juga:Jawab Isu Perang Bintang, Desmond Ungkap Dua Sumber Rusaknya Sistem Polri: Siapa yang Kebakar?Ridwan Kamil Berduka atas Berpulangnya Tjetje Padmadinata

Bagi pemenang dari setiap pertandingan berhak maju ke babak 16 besar di mana mereka akan menghadapi juara grup Liga Europa.

Pemenang play-off babak knockout tidak akan diunggulkan untuk undian babak 16 besar.

Dari sana sistem gugur akan berlaku, baik di perempat final, semi final dan kemudian final yang akan berlangsung di Budapest pada 31 Mei 2023.

Delapan runner-up Liga Europa ditempatkan di pot unggulan; delapan tim tersebut pindah dari Liga Champions ke UEFA berada di pot yang tidak diunggulkan.

Satu tim ditarik dari masing-masing, dengan tim unggulan memainkan leg kedua di kandang. Klub dari asosiasi yang sama tidak dapat ditarik satu sama lain.

Pengundian perempat final dan semifinal: 17 Maret 2023

Perempat final: 13 & 20 April 2023

Semifinal: 11 & 18 Mei 2023

Final : 31 Mei 2023 (Disway.id/pkl/Rendi)

0 Komentar