Daftar lima Obat Sirup Mengandung Etilen Glikol dan Dietilen Glikol Melebih Batas, Berdasarkan Temuan BPOM

Daftar lima Obat Sirup Mengandung Etilen Glikol dan Dietilen Glikol Melebih Batas, Berdasarkan Temuan BPOM
Ilustrasi obat sirup. Ditemukan 5 obat sirup mengandung cemaran Etilen Glikol (EG) dan Dietilen Glikol (DEG) melebih batas di Indonesia. Foto: (@bpom) /fin--
0 Komentar

5. Unibebi Demam Drops (obat demam), produksi Universal Pharmaceutical Industries dengan nomor izin edar DBL1926303336A1, kemasan Dus, Botol @ 15 ml.

Namun demikian, hasil uji cemaran EG tersebut belum dapat mendukung kesimpulan bahwa penggunaan sirup obat tersebut memiliki keterkaitan dengan kejadian gagal ginjal akut. (radartasik.disway.id/pkl/soni)

 

0 Komentar