Waspada Modus Penipuan Jual Beli Mobil di Cirebon Tipuan Puluhan Juta

Waspada Modus Penipuan Jual Beli Mobil di Cirebon Tipuan Puluhan Juta
Mobil yang dijadikan objek untuk modus penipuan jual beli mobil dengan korban warga Desa Cikancas, Kecamatan Beber, Kabupaten Cirebon.-Ist-radarcirebon.com
0 Komentar

Kepada anggota Polsek Pangenan, AK mengaku kalau mobil tersebut adalah mobil miliknya. Sehingga, dia keukeuh mempertahankan mobil miliknya.

AK berkilah tidak pernah kenal dengan Fadli. Keduanya dimediasikan. Namun, tidak ada titik temu. Atas kejadian itu, korban dengan pengacaranya mendatangi Mapolresta Cirebon untuk melaporkan kejadian tersebut.

“Saya datang melapor masalah beli mobil, saya sudah sah jual beli sama FD juga dengan AK. Tapi, AK mempertahankan unitnya. Padahal saya sudah transfer ke FD seharga Rp49,5 juta. AK sudah menyetujui di atas materai dan ada kuitansi juga. Mestinya mobil diserahkan ke saya,” kata SP kepada awak media.

Baca Juga:WNI Mabuk Di Pesawat Turkish Airline, Sempat Mendarat Darurat Di KualanamuPembunuhan Pelajar SMK Sukabumi 7 Tersangka Ditangkap Polisi

Berdasarkan informasi yang di himpun Radar Cirebon, modus penipuan oleh orang yang tidak dikenal seperti kasus tersebut sedang musim di tahun 2022. Karenanya, masyarakat harus lebih hati-hati dalam transaksi online.

Laman:

1 2
0 Komentar