Setelah uji klinis vaksin Covid-19 selesai, pihaknya akan melihat hasil dari pengujian vaksin ini, untuk selanjutnya jika terbukti berhasil akan diproduksi secara masal. “Nah, nanti riset itulah yang akan menjadi sebuah kesimpulan apakah vaksin ini layak untuk diproduksi masal,” pungkasnya. (mg1/drx)