Peringati Hari Kontrasepsi, BKKBN Jabar Layani 40.787 Akseptor

Peringati Hari Kontrasepsi, BKKBN Jabar Layani 40.787 Akseptor
Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Provinsi Jawa Barat Atalia Praratya Ridwan Kamil didampingi Koordinator Bidang Keluarga Berencana dan Kesehatan Reproduksi BKKBN Jawa Barat Pintauli Siregar meninjau pelayanan KB dalam rangkaian peringatan Hari Kontrasepsi Sedunia 2020 beberapa waktu lalu. (IRFAN HQ/BKKBN JABAR)
0 Komentar

Dalam pelayanan yang dicatat serentak pada 29 Juni 2020 tersebut, Jabar berhasil melayani 466.304 akseptor. Dibanding pelayanan nasional sebanyak 1.459.449 akseptor, berarti Jabar menyumbang sekitar 32 persen. Raihan ini menempatkan Jawa Barat sebagai provinsi dengan pelayanan terbanyak di tanah air. Jabar merupakan juara sejati pelayanan serentak sejuta akseptor. Bahkan, capaian Jawa Tengah yang berhasil menempati posisi kedua tidak sampai setengah dari raihan Jawa Barat. “Hanya” 173.698 akseptor.(rls/srv)

0 Komentar